LOGO


Tentang Laporbup

LAPORAN

Tracking ID
: 2500000092
Tgl. Aduan
: 24/02/2025 14:47:59 WIB
Kategori
: Lingkungan Hidup
Judul Aduan
:
Isi Aduan
: Assalamualaikum Mau laporan pemangkasan pohon yang mengganggu kabel PLN pak Ini ada beberapa titik yang sangat rawan sekali dan sudah memakan korban Di ds kebakalan dk polaman Ada salah satu pohon ketika kena hujan itu atau bergesekan dengan daun itu menyala pak seperti atau menimbulkan percikan api
Dilihat
: 9

LAMPIRAN FOTO/DATA DUKUNG

 

TINDAKLANJUT LAPORAN

No Oleh Isi Tindaklanjut Foto Tanggal Status
1 DLHKP Terimakasih atas info yg diberikan, terkait dg laporan tsb perlu kami sampaikan bahwa penanganan pohon tsb merupakan kewenangan PLN karena pohon tsb di jalan desa dan milik warga, keweanangan DLHKP hanya penanganan pohon ayoman jalan di jalan Kabupaten Preview 28/02/2025 18:25:02 WIB Selesai

Sosial Media