LOGO


Tentang Laporbup

LAPORAN

Tracking ID
: 2200000100
Tgl. Aduan
: 27/01/2022 14:58:04 WIB
Kategori
: Infrastruktur, Fasilitas Umum
Judul Aduan
:
Isi Aduan
: Mohon perhatiannya khususnya terhadap usaha pembuatan genting. Saat ini tobong2 genting bertebaran di dalam pemukiman warga. Akibatnya terjadi polusi asap, debu dan suara. Selain itu dlm pembutan genting, saat ini kwehnya dicampur dengan pasir laut. Saya yakin lama kelamaan pasir laut akan berkurang drastis shg dpt menyebabkan rusaknya lingkungan pantai selatan. Yg sudah terjadi rusaknya sawah2 karena tanahnya diambil untuk bikin genting. MOHON PERHATIANNYA SBLM LINGKUNGAN RUSAK PARAH. Saran saya, apa tidak mungkin produk genting dikenakan pajak PPN dan Pembuat/penjualnya dikekan PPh sbg kompensasi rusaknya lungkunngan. Terimakasih.

LAMPIRAN FOTO/DATA DUKUNG

Tidak ada gambar
 

TINDAKLANJUT LAPORAN

No Oleh Isi Tindaklanjut Foto Tanggal Status
1 DPUPR ,ini lingkungan hidup pajak ini bagian DPPKAD, laporan ini tidak nyinggung jalan dan jembatan, bukan wewenang DPUPR terimaksi Preview 04/02/2022 13:57:02 WIB Selesai

Sosial Media