LOGO


Tentang Laporbup

LAPORAN

Tracking ID
: 2200000237
Tgl. Aduan
: 30/09/2022 20:31:52 WIB
Kategori
: Aduan Rambu, Parkir dan Penerangan Jalan Malam
Judul Aduan
:
Isi Aduan
: Menindaklanjuti seringnya terjadinya kecelakaan di simpang 4 muktisari tepatnya di barat RSDS, ijin menyampaikan masukan kalau malam dari arah selatan lampu lalu lintas kurang terlihat dikarenakan tertutup pohon mangga sebelah barat jalan jadi kalau dari kejauhan tidak terlihat dan didepan lampu lalulintas terdapat tiang telepon banyak sehingga agak tertutup, dan untuk lampu yg disebelah timur juga agak tertutup oleh pohon besar yang agak melengkung ke barat di depan RM Padang Timur jalan, Terimakasih semoga bermanfaat dan dapat ditindaklanjuti

LAMPIRAN FOTO/DATA DUKUNG

 

TINDAKLANJUT LAPORAN

No Oleh Isi Tindaklanjut Foto Tanggal Status
1 DISPERKIMHUB Lampu pengatur lalu lintas di simpang empat Muktisari tertutup pohon tepi jalan yang cukup lebat. Pemangkasan ranting ataupun penebangan pohon menjadi kewenangan Dinas LHKP Preview 05/10/2022 10:28:10 WIB Proses
2 DISPERKIMHUB Terima kasih atas saran masukannnya,,,terkait pohon dan tiang telkom yang menutupi lampu lalin pengaturan jalan di simpang empat Muktisari kami koordinasikan dengan pihak terkait (DLHKP dan Telkom Wil Kebumen), karena merupakan kewenangan instansi tersebut. Preview 07/10/2022 09:41:10 WIB Selesai

Sosial Media